Powered By Blogger

17/11/10

Ini dia sang penemu Emoticon/Smiley ":-)"

Dari semua pihak yang pernah mengklaim sebagai pencipta ataupun pengguna pertama emoticon,
Scott Fahlman-lah yang disebut-sebut sebagai orang pertama yang menggunakan
emoticon ASCII asli, yaitu emoticon :-) dan :-(

Ini dia orangnya gan:


Spoiler for Biodata Scott Fahlman:
Nama Lengkap : Scott Elliott Fahlman
TTL : Medina, Ohio, US, 21 Maret 1948
Pekerjaan : Pakar Komputer di Carnegie Mellon University
Prestasi : Gelar Bachelor dan Master dari MIT (Massachusetts Institute of Technology) (1973)
Gelar Ph.D dari MIT (1977)
Kepala Justsystem Pittsburgh research Center (Mei 1996 - Juli 2000)

Awal mulanya nih gan,
Pada tanggal 19 September 1982, si 'om' Scott ini ngirim email
ke message board-nya Carnegie Mellon University.
Dia tuh mo ngasih tau kalo dia menemukan simbol/tanda untuk membedakan
mana pesan yang joke (bercanda) dan mana pesan yang serius.

Pesan ini disangka telah hilang . Namun, pada tanggal 10 September 2002,
Jeff Baird menemukan kembali email tersebut pada pita cadangan yang lama.

Isi email tersebut adalah sebagai berikut:
(Bukti bersejarah nih gan..!!! )

Quote:
19-Sep-82 11:44 Scott E Fahlman :-)
From: Scott E Fahlman

I propose that the following character sequence for joke markers:

:-)

Read it sideways. Actually, it is probably more economical to mark
things that are NOT jokes, given current trends. For this, use

:-(
Begitulah sejarahnya gan.
2 Jempol untuk 'om' Scott  

sumber : kisah aneh.com

0 komentar:

Posting Komentar